KERIS PICHIT / PICIT adalah istilah yang dipakai di daerah Riau Kepulauan dan Daratan, Semenanjung Malaya, Serawak, Sabah serta Brunei Darussalam untuk menyebut keris yang permukaan bilahnya terdapat lekukan-lekukan menyerupai bekas pijatan jari tangan. Di Pulau Jawa dan di Indonesia pada umumnya, keris yang demikian dinamakan keris pejetan atau keris pijitan. Tentang lekukan pada permukaan bilah yang […]